Wednesday, December 2, 2015

Modifikasi Yamaha Vega R

Modifikasi Yamaha Vega R
  
Yamaha Vega R, motor yang satu ini mungkin sudah tidak asing lagi bagi kita. Dari sejarah kemunculanmotor Vega, pertama kali diluncurkan pada kisaran tahun 1999-an. Tapi untuk Yamaha Vega R sendiri, kira – kira diluncurkan pada kisaran tahun 2000 – 2005an.
 
Untuk ukuran motor bebek, memang motor ini termasuk yang peminatnya cukup banyak. Tampilan motor yang lebih sporty dengan kapasitas mesin 110 cc sangat cocok untuk anak – anak muda. Selain untuk tunggangan sehari – hari, tidak sedikit pula yang mengubahnya menjadi motor modif.

Tampilan motor yang keren membuat motor ini sangat cocok untuk dimodifikasi. Apalagi dengan konsep street racing sangat cocok dengan selera anak muda, karena kebanyakan anak muda tidak terlalu menyukai tampilan motor yang standart pabrik.

Untuk itu, pada kesemppatan kali ini kami akan bagikan beberapa koleksi gambar modifikasi motor Yamaha Vega R yang keren – keren dan dijamin akan membuat anda ingin segera memodifikasi motor Yamaha Vega R anda. Berikut beberapa koleksi gambarnyaa..

Modifikasi Yamaha Vega R


Modifikasi Yamaha Vega R


Modifikasi Yamaha Vega R


Modifikasi Yamaha Vega R


Modifikasi Yamaha Vega R


Modifikasi Yamaha Vega R


Modifikasi Yamaha Vega R
 

Ya meskipun motor tua, tapi kita bisa menggunakan kreatifitas kita untuk memodifikasinya sehingga motor tersebut tidak terlihat sebagai motor tua lagi, tapi terlihat sangat menarik dan tentunya lebih keren di jalanan. Buat harian bisa, buat apel pacar juga keren, haha..

Sekian dulu ulasan tentang modifikasi motor Yamaha Vega R, semoga bermanfaat bagi anda yang sedang mencari – cari gambar motor Vega modif. Semoga bisa menjadi referensi bagi anda semua.

Terima kasih telah berkunjung ke blog kami.

No comments:

Post a Comment