Spesifikasi
dan Modifikasi Motor Honda Vario
Astra Honda Motor
memang tidak henti – hentinya melakukan berbagai inovasi. Honda Vario adalah
salah satunya sekaligus sebagai generasi pertama dari Honda Vario. Diluncurkannya
motor ini pada tahun 2006 merupakan salah satu bentuk antisipasi dari AHM
karena semakin populernya motor skuter/matic di Indonesia. Dan hasilnya motor
ini cukup diminati oleh masyarakat Indonesia.
Berikut ini sedikit
informasi mengenai spesifikasi Honda
Vario
·
Kapasitas mesin 108 cc
·
Kapasitas tangki bensin 3,6 liter
·
Mesin 4-langkah SOHC dengan 2-katup, dengan pendinginan cair
·
Diameter dan langkah: 50 × 55 mm
·
Rasio kompresi 10,7 : 1
·
Ukuran ban: 80/90-14 (depan), 90/90-14 (belakang)
·
Busi menggunakan tipe Denso U22FER9 atau NGK CR7EH-9
·
Sistem Karburator menggunakan Keihin AVK22
·
Sistem pengapian DC-CDI
· Sistem pengereman, roda depan menggunakan cakram hidrolik piston
tunggal 190 mm, roda belakang tromol
·
Torsi maksimum 0,86 kgf.m @ 6.500 rpm
·
Transmisi otomatis Honda V-Matic
Itulah sedikit ulasan mengenai spesifikasi motor Honda Vario,
lanjut kita bahas mengenai modifikasinya.
Memang sudah banyak kita jumpai modifikasi motor ini. Karena body
nya yang memang terlihat ramping, membuat motor ini cocok untuk ditunggangi
anak – anak muda, apalagi jika sudah di modifikasi. Berbagai konsep sudah
banyak diterapkan di motor ini, misalkan airbrush, street racing, modif mothai,
ataupun yang lain. Berikut ini beberapa foto hasil dari Modifikasi Honda Vario
yang bisa anda jadikan sebagai referensi untuk sekedar iseng – iseng jika anda
ingin memodifikasi motor Honda Vario anda.
Terlihat simple, namun jika anda menunggangi motor yang sudah
dimodifikasi, anda pasti akan lebih percaya diri membawa motor kesayangan anda.
Ya sekian dulu pembahasan yang dapat kami sampaikan pada
kesempatan kali ini, semoga bermanfaat bagi anda semuanya. Teruslah berkarya
dengan kreatifitas anda sobat.
Title :
Spesifikasi dan Modifikasi Motor Honda Vario
Description : Spesifikasi dan Modifikasi Motor Honda Vario Astra Honda Motor memang tidak henti – hentinya melakukan berbagai inovasi. H...
Rating :
5